Rabu, 26 Januari 2011

By Writing Can Do Anything

Susah senang menulis

Menulis itu seperti berbicara dalam tekstur berbeda

Menulis itu cara berbicara dengan tulisan

Berarti menulis itu bisa dibilang pengganti berbicara

Menulis itu cara mengikat ilmu

Menulis itu kadang sulit, kadang mudah, menjijikkan, mengasyikkan, ribet, mengalir gitu aja, dan gua suka…kadang nyebelin hehehhe

Menulis itu juga kompetisi

Menulis itu menantang

Menulis itu gila

Menulis itu ekspresi gua

Menulai itu cara gua mencintai sesuatu

Menulis itu kondisi

Menulis itu mata pencaharian

Menulis itu bisnis

Menulis itu pekerjaan

Menulis itu kata dasar tambah imbuhan me

Dan Menulis meEme nuUnu liIlis

MENULIS

Tidak ada komentar:

Posting Komentar